Motivation Letter
Motivasi adalah proses yang menjelaskan mengenai adanya sebuat intensitas, ketekunan, dan arah dari individu untuk mencapai sebuah tujuan yang telah ditetapkan terlebih dahulu. Ada tiga elemen yang tercantum dalam definisi motivasi tersebut, yaitu intensitas, arah, dan ketekunan. Setiap orang pasti memiliki motivasi untuk mendapatkan suatu tujuan yang diinginkan sebelumnya. Jika seseorang tidak memiliki motivasi, orang tersebut akan tidak memiliki semangat terhadap apa yang dilakukannya atau bahkan mungkin orang yang tidak memiliki motivasi memiliki kecenderungan ingin bunuh diri. Motivasi dibagi menjadi dua, yaitu motivasi internal dan motivasi eksternal. Motivasi eksternal adalah motivasi yang datang dari luar diri seseorang dengan harapan dapat menggapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya dan menguntungkan bagi individu yang bersangkutan. Contoh motivasi eksternal yaitu ketika individu tersebut melihat seseorang yang telah mendapatkan kesuksesan. Orang ters